Wednesday, October 31, 2012

My Valentine's Song Lyric

My Valentine's song lyric. Soundtrack Drama Korea Dream High

MY VALENTINE

<Reff>
Honey, you are my valentine
Always, You're my love
Honey, you are my valentine
Though you're left me,
you're still my love

It doesn't hurt
anymore when I think of you
The hatred towards you
melied a little bit
I think only about nice memories
No longer, I don't hate you

The time
we've spent together
feels like a dream
They're not coming back, right?
If it weren't for you,
I wouldn't know
I really wouldn't know
So, thank you
<Reff>

When you left,
I was really hurt..
I was hurt n I hated you but
As the time goes by
The wound heals n
the memories grow bigger
N I'm able to smile again

The time
we've spent together
In the precious way,
It won't come back again, right?
Because of you,
I was able to feel what love is
So, thank you

<Reff>
<Rap>
I cried tryin' to stop you, watching you leave
You were like a habit, like a painful cut
Will I be able to erase you?
Will I be able to smile again when I see you?
Back then I wasn't confident, I hated you
but as the time went by my thoughts've changed
I'm thinkin' about you all the time
I realized that you'll always be my valentine
<Reff>

Please enjoy guys ... (^o^)

Resensi Film

RESENSI FILM
 
EVEN IF YOU GO, I’M JUST GOING TO LOVE YOU

~Tittle                          :   Rooftop Prince  
 ~Genre                         :   Fantasy, Comedy, Romance, Time-Travel 
~Rating                        :   Remaja
~Country                      :   Korea Selatan       
 ~Format                      :   Serial Drama (20 episode)
~Broadcast Network    : SBS
~Release                      : 21 Maret 2012
~Chief Producer          : Son Jung Hyun
~Producer                    : Kim Yong Jin
~Director                     : Shin Yoon Sub
~Screenwriter              : Lee Hee Myung


~Main Cast     :

     Micky Yoochun as  Yong Tae Yong / Lee Gak (Crown Prince)
Han Ji Min as  Park Ha / Bu Yong
     Lee Tae Sung as Yong Tae Moo
    Jung Yoo Mi as Hong Se Na / Hwa Yong
    Lee Min Ho (1993) as Song Man Bo
    Jung Suk Won as  Woo Yong Sul
    Choi Woo Shik as Do Chi San


Serial drama Korea yang disutradarai oleh Shin Yoon Sub ini mendapat rating yang sangat baik. Bagaimana tidak jika skenario cerita yang ditulis oleh Lee Hee Myung ini sangat menarik, baik dari segi tema yaitu perjalanan waktu, alurnya yang rapat dan campuran, latar, amanat yang sangat menyentuh hati nurani, tokoh dan penokohan oleh para pemain yang very exciting  dan konflik yang membuat penonton geregetan.
Kisah ini dimulai dari jaman Dinasti Joseon (300 tahun lalu). Putra mahkota (Lee Gak) seharusnya menikahi Bu Yong, tetapi kelicikan Hwa Yong (kakak Bu Yong) membuatnya menjadi putri mahkota lalu meninggal dengan misterius. Lalu Lee Gak beserta Man Bo, Yong Sul dan Chi San memecahkan misteri itu. Di Amerika (2012) Park Ha yang sempat bertemu dengan Tae Yong (jatuh ke laut saat dipukul oleh Tae Mo) akhirnya menemukan keluarganya. Saat Park Ha kembali ke rooftop home di Seoul, tiba-tiba muncul empat orang aneh berpakaian tradisional Korea Selatan (Lee Gak dan tiga pengawal terdampar ke abad 21 saat memecahkan misteri kematian putri mahkota). [Akhir episode pertama]
Sayangnya Lee Gak dan ketiga pengawalnya berambut panjang saat episode kedua sampai sembilan yang terkesan tidak cocok (aneh) dengan jaman modern sekarang, tetapi selama episode ini terjadi banyak hal konyol (lucu). Episode kesepuluh Lee Gak mengaku sebagai Yong Tae Yong dan bertemu dengan Se Na (reinkarnasi putri mahkota), dia sangat bahagia. Tak lama kemudian dia tahu bahwa Se Na dan Tae Mo (sepupu Tae Yong) selalu berbuat jahat pada Tae Yong (reinkarnasi Lee Gak) dan Park Ha (reinkarnasi Bu Yong). Tae Mo berusaha merebut perusahaan Tae Yong sedangkan Se Na tidak mengakui bahwa Park Ha adalah adiknya. Park Ha selalu mendapat masalah dan cobaan, namun untung ada Lee Gak dan tiga pengawal yang menemaninya di Seoul. Dia selalu mencintai , menyayangi dengan tulus ikhlas dan selalu berkorban demi Lee Gak, walaupun Lee Gak tidak mengetahuinya.
     Misteri terpecahkan saat Park Ha menolong Lee Gak lalu tenggelam ke sungai. Lee Gak sadar ternyata Bu Yong yang telah meninggal pada jaman Joseon bukan putri mahkota. Untungnya sekarang Park Ha terselamatkan. Dia selalu mencintai Lee Gak sejak jaman Joseon, “even if you go, I’m just going to love you”. Setelah mereka menikah, Lee Gak & ketiga pengawal kembali ke jaman Joseon (secara mendadak) untuk menghukum Hwa Yong dan orang jahat lainnya.
Di Seoul Tae Yong telah sadar dari koma lalu pergi menemui Park Ha. Ruang dan waktu memang tak bisa menghentikan cinta. Tae Yong (Lee Gak) dan Park Ha (Bu Yong) memang telah ditakdirkan untuk bersama. Kisah ini begitu romantis walaupun Park Ha (Bu Yong) sering menderita dan tersiksa sejak awal cerita. Serial drama ini sangat cocok ditonton oleh para remaja, orang dewasa, terutama para pencinta drama Korea                                         \_oo0(^o^)0oo_/

Iya singkat cerita, seperti itulah drama Korea 

Rooftop Prince